PC versi intel core i3, i5, dan i7

Posted by ReTRo on Sunday, November 20, 2011

Sedikit share. Kini PC atau Personal Komputer sudah setahun ini memasuki versi yang namanya intel core i3, i5, dan i7. Perbedaanya kalau i3 itu entry level intel core, i5 mid level intel core dan i7 high level intel core.
Deskripsi lengkapnya :

Intel Core i3 :
Kode produk intel core i3 ini adalah "Arrandale" processoor intel core i3 ini akan mengintegrasikan GPU (Graphic Processing Unit) atau Graphics On Board didalam processornya. Kemampuan graphisnya diklaim sama dengan intel GMA pada chipset G45. Selain itu Core i3 nantinya menggunakan manufaktur hybrid, inti processor dengan 32nm, sedangkan memory controller/grafhics menggunakan 45nm.

Intel Core i5 :
Code name Intel Core ini adalah "Lynnfield" berjalan pada socket baru intel yakni, LGA-1156. Kisaran harganya adalah US$186 dollar atau sekitar 1,8 jutaan. Kelebihanya intel core ini akan dipasangkannya fungsi chipset northbridge pada inti processornya.

Intel Core i7 :
Core i7 menggunakan processor pertama yang menggunakan teknologi "Nahalem" core ini mengintegerasikan Chipset MCH langsung di processornya, bukan di motherboard. Nahelem memiliki fungsi QPI(Quick Path Interconnect) yang lebih Revolusioner.

sumber : bali-computer.com

{ 0 comments... read them below or add one }

Post a Comment